PENGARUH BUDAYA AKHLAK TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA PT. JASA RAHARJA CABANG MALUKU
DOI:
https://doi.org/10.35914/jemma.v7i2.2883Keywords:
Budaya Akhlak, Employee Engagement dan Kinerja PegawaiAbstract
Penelitian ini bertujuan (1) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh budaya AKHLAK terhadap Kinerja Pegawai pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (2)Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh budaya AKHLAK terhadap employee engagement pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (3) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pengaruh employee engagement terhadap kinerja pegawai pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (4) Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh berpengaruh terhadap kinerja pegawai melalui employee engagement pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah SEM-PLS3, sedangkan Populasi dalam penelitian ini adalah Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Karyawan PT. Jasa Raharja Cabang Maluku dan mitra dari sebanyak 50 pegawai dan sampel adalah semua populasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa (1) (Employee engagement berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (2) Budaya akhlak berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (3) Budaya akhlak berpengaruh positif terhadap employee engagement pada PT. Jasa Raharja Cabang Maluku. (4) Penerapan budaya akhlak melalui employee engagement berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai pada PT. Jasa Raharja Cabang MalukuReferences
Abdulsalam, B. (2023). Pengaruh Penerapan Budaya Organisasi AKHLAK Terhadap Nilai Employee engagement PT Dirgantara Indonesia (Universitas Telkom, S1 Digital Public Relations. Bandung.
Agoes Kamaroellah, Pengantar Budaya Organisasi, (Surabaya: Pustaka Radja, 2014
Arifin, K. (2023). Analisis Penerapan E-Katalog Terhadap Efektifitas Dan Kepuasan Penyedia Pada Biro Pengadaan Barang Dan Jasa Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Thesis, Institut Bisnis Dan Keuangan Nitro Makassar
Bakker, A. B., & Leiter, M. P. (2010). Work engagement: A handbook of essential theory and research. New York, NY: Psychology Press.
Budiyanto eko dan Mochamad Mochklas, Kinerja Pegawai Ditinjau dari Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi Kerja, (Banten: CV AA Rizky, 2020), hlm. 13.
Cameron, K. S., & Quinn, R. E. (2006). Diagnosing and Changing Organizational Culture: Based on the Competing Values Framework. San Francisco, CA: Jossey-Bass.
Creswell, J. W. (2014). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approach.
Deswanti, A. I., Novitasari, D., Asbari, M., & Purwanto, A. (2023). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Pegawai: Narrative Literature Review. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 2(3), 34-40.
Daga, R. (2019, March). The Influence Of Quality Product To Value Of Customer And Customer Satisfaction Recycle Product In Makassar. In First International Conference on Materials Engineering and Management-Management Section (ICMEMm 2018) (pp. 67-70). Atlantis Press.
Dewi Mustika Sari, Implementasi Nilai-Nilai Budaya Organisasi Pada Pegawai di PT Jamkrindo Kantor Cabang Purwokerto (Skripsi), Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Purwokerto, 2021, hlm. 90.
Dunggio, M. (2013). Semangat dan disiplin kerja terhadap produktivitas kerja pegawai pada PT. Jasa Raharja (persero) cabang Sulawesi Utara. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(4).
Eliana Sari, Budaya Organisasi – Membangun Etos Kerja Profesional, (Jakarta: Jayabaya University Press, 2004), hlm. 76.
Ferrira, M. A. (2022). Analisis dan Peningkatan Kinerja Perusahaan Berstandar BUMN (Studi Kasus di PT X).
Gallup, A., Gallup, A. M., & Newport, F. (Eds.). (2007). The Gallup Poll: Public Opinion 2005. Rowman & Littlefield.
Vieira, E. S., & Gomes, J. A. (2009). A comparison of Scopus and Web of Science for a typical university. Scientometrics, 81, 587-600.
Harter, J. K., Schmidt, F. L., & Hayes, T. L. (2002). Business-unit-level relationship between employee satisfaction, employee engagement, and business outcomes: A meta-analysis. Journal of Applied Psychology, 87(2), 268–279.
Harter, J. K., Schmidt, F. L., & Keyes, C. L. M. (2003). Well-being in the workplace and its relationship to business outcomes: A review of the Gallup studies. In C. L. M. Keyes & J. Haidt (Eds.), Flourishing: Positive psychology and the life well-lived (pp. 205–224). American Psychological Association.
Fahmi irham, Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasi, (Bandung: Penerbit Alfabeta, 2010), hlm. 65.
Hair, J.F., Hult, G.T.M., Ringle, C.M., Sarstedt, M., Danks, N.P., Ray, S. (2021). An Introduction to Structural Equation Modeling. In: Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) Using R. Classroom Companion: Business. Springer, Cham. https://doi.org/10.1007/978-3-030-80519-7_1
Info BUMN. Diakses melalui situshttps://bumn.go.id/media/news/detail/pos-indonesialaunching-core-values-AKHLAK?lang=en,
pada tanggal 29 November 2022.
Ilmiyah, R. (2023). PENGARUH BUDAYA AKHLAK TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Pada Bank Syariah Indonesia KC Jombang Cempaka Mas) (Doctoral dissertation, STIE PGRI Dewantara Jombang).
Kular, S., Gatenby, M., Rees, C., Soane, E., & Truss, K. (2008). Employee engagement: A literature review.
Kenneth, N. S., Ramsbottom, B. A., Gomez-Roman, N., Marshall, L., Cole, P. A., & White, R. J. (2007). TRRAP and GCN5 are used by c-Myc to activate RNA polymerase III transcription. Proceedings of the National Academy of Sciences, 104(38), 14917-14922.
Letsoin, V. R., & Ratnasari, S. L. (2020). Pengaruh Keterlibatan Pegawai, Loyalitas Kerja Dan Kerjasama Tim Terhadap Kinerja
Lewiuci, P. G. (2016). Pengaruh employee engagement terhadap kinerja pegawai pada perusahaan keluarga produsen senapan angin. Agora, 4(2), 101-107.
Mangkunegara, A. A. P. (2005). Evaluasi kerja SDM. Tiga Serangkai.
Menpan.go.id., 5 Prioritas Kerja Presiden 2019-2024. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi 2022. Diakses melalui situs https://www.menpan.go.id/site/tentang-kami/tentang-kami/5-prioritas-kerja-presiden-2019-2024 pada tanggal 29 November 2022. Pegawai. Jurnal Dimensi, 9(1), 17-34.
Nandalia, D., & Rizqi, M. A. (2023). Pengaruh Penerapa Core Values AKHLAK Terhadap Produktivitas Pegawai di PT. Pos Indonesia Surabaya. Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo, 9(2), 259-273.
Nawawi, Hadari. 2005. Manajemen Sumberdaya Manusia Untuk Bisnis Yang Kompetitif .Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
Noor, N. N., Rahardjo, K., & Ruhana, I. (2016). Pengaruh Stres Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Pegawai PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Jawa Timur di Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis, 31(1).
Novia Ruth Silaen, dkk., Kinerja Pegawai, (Bandung: Widina Bhakti Persada Bandung, 2021),
Octaviani, E. (2022). Pengaruh Servant Leadership dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai PT Jasa Raharja dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi (Doctoral dissertation, Universitas Lampung).
Profil Jasa Raharja. Diakses melalui situs https://www.jasaraharja.co.id/profile/tentangkami pada tanggal 2 Januari 2024
Ratnasari, N. S. F. (2023). Pengaruh Employee engagement, Motivasi, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Selama Pandemi Covid19 (Studi Kasus Pada Bank Tabungan Negara Cabang Bangkalan) (Doctoral dissertation, Universitas Hayam Wuruk Perbanas Surabaya).
Rivai, H. (2003). Hubungan Antara Karakteristik Individu dan Dimensi Iklim Kerja dengan Kinerja Perawat dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Dumai.
Robbins, S. P. (2003). Perilaku organisasi.
Saputra, A. T., Bagia, I. W., Yulianthini, N. N., & SE, M. (2016). Pengaruh kepuasan kerja dan loyalitas pegawai terhadap kinerja pegawai. Jurnal Manajemen Indonesia, 4(1).
Sausan, N. S., Nasution, A. M. U., & Sabrina, H. (2021). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Loyalitas Pegawai terhadap Kinerja Pegawai Foods Manufacture. Economics, Business and Management Science Journal, 1(1), 6-13.
Sari, L. S. I. (2021). Implementasi Budaya Organisasi “AKHLAK” dalam Upaya Meningkatkan Kinerja Pegawai pada PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 5 Purwokerto (Doctoral dissertation, Universitas Jenderal Soedirman).
Sarwono, J. (2006). Metode penelitian kuantitatif dan kualitatif.
Sentono, E. (2008). THE IMPLEMENTATION OF TEACHING ENGLISH USING FLASHCARD AT THE FOURTH YEAR STUDENTS OF SD N 1 SENTONO, KLATEN IN 2007/2008 ACADEMIC YEAR (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Schein, E. H. (2010). Organizational Culture and Leadership (4th ed.). San Francisco, CA: Jossey-Bass.
Sekaran, U. (2003). Research methods for business: A skill building approach. John Wiley & Sons.
Sipayung, Nasution B, Siregar M. . 2013 Tinjauan yuridis holdingisasi BUMN dalam rangka peningkatan kinerja menurut perspektif hukum perusahaan. J Hukum Ekonomi: 8(1).
Ariningsih, E. P. (2007). Pengaruh Budaya Organisasi pada Kinerja Perusahaan. SEGMEN: Jurnal Manajemen dan Bisnis, (2).
Shealy, R., & Stout, W. (1993). A model-based standardization approach that separates true bias/DIF from group ability differences and detects test bias/DTF as well as item bias/DIF. Psychometrika, 58(2), 159-194.
Shuck, B., & Wollard, K. (2010). Employee engagement and HRD: A seminal review of the foundations. Human Resource Development Review, 9(1), 89–110.
Sugiyono, D. (2010). Memahami penelitian kualitatif.
Sugiyono. 2017, Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. bandung: Alfabeta. Procrastination And Task Avoidance: Theory, Research and Treatment. New York: Plenum Press, Yudistira P, Chandra, Diktat Ku.
Towers Perrin. (2003). Working Today: Understanding What Drives Employee engagement. Towers Perrin.
Triguna, I. B. G. Y. (2004). Kecenderungan Perubahan Karakter Orang Bali. Politik kebudayaan dan identitas etnik, 167.
[UU] Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara. 2003
Viantik, R. N. (2023). Analisis implementasi core values AKHLAK pada kinerja pegawai bsi kcp tasikmalaya ahmad yani (Doctoral dissertation, Universitas Siliwangi).
Waloyo, Kinerja Pegawai Ditinjau Dari Pemberian Insentif, (Surabaya: Kresna Bima Insan Prima, 2020), hlm. 3. 74
Wicaksono, B. D., & Rahmawati, S. (2019). Pengaruh employee engagement terhadap kinerja pegawai direktorat sistem informasi dan transformasi digital institut pertanian Bogor. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 10(2), 133-146.
Wirman Syafri dan Alwi, Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi Publik, (Jatinangor; IPDN Press, 2014), hlm. 72.
Wiyono, G. (2011). Merancang penelitian bisnis dengan alat analisis SPSS 17.0 & Smart PLS 2.0. Yogyakarta: Upp Stim Ykpn, 8.
Xanthopoulou, D., Bakker, A. B., Demerouti, E., & Schaufeli, W. B. (2009). Reciprocal relationships between job resources, personal resources, and work engagement. Journal of Vocational Behavior, 74(3), 235–244.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan pada JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting untuk publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi (menyalin dan mendistribusikan kembali materi dalam media atau format apa pun) dan beradaptasi (mencampur) , mentransformasikan, dan membangun di atas bahan) karya untuk tujuan apa pun,
- Penulis dapat membuat perjanjian kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal, yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya di JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.