Pendampingan Pengelolaan Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas SLBN 1 Denpasar

Putu Putri Prawitasari, Anak Agung Ayu Intan Puspadewi, Ni Ketut Ari Kesuma Dewi

Abstract


Penyuluhan ini diharapkan dapat meningkatkan kehidupan penyandang disabilitas dan keluarganya dengan meningkatkan kesadaran dan literasi keuangan di antara mereka. Ketidaksetaraan serta adanya stigma negative bagi penyandang disabilitas, khususnya siswa SLBN 1 Denpasar, menggerakkan kami untuk menjembatani kesenjangan pendidikan dengan memberikan beberapa penyuluhan dan pelatihan menabung sejak dini serta investasi. Metode yang digunakan melalui penyuluhan yang bertujuan meningkatkan pemahaman serta kesadaran siswa-siswi SLBN 1 Denpasar. Penyuluhan dilaksakan secara offline bertempat di SLBN 1 Denpasar dengan 60 peserta. Hasil dari pelatihan dan post test yang diberikan, sebanyak 95 persen para peserta dapat menjelaskan dan paham pentingnya pengelolaan uang sejak dini dan mulai sadar akan pentingnya investasi. Hal  ini  dapat  diimplikasikan  bahwa mitra   mendapatkan   signifikansi   pemahaman   dari   materi   yang disampaikan   pemateri  dalam   penyuluhan pengelolaan keuangan. Sehingga  terdapat  transfer  pengetahuan  dan  komparasi  efisiensi dari  sebelum  adanya  penyuluhan pengelolaan keuangan bagi disabilitas dan pasca penyuluhan pengelolaan keuangan kepada mitra. 


Keywords


Penyandang disabilitas, Literasi Keuangan, Pengelolaan Keuangan, Investasi

Full Text:

PDF

References


Al Ulil Amri, M. I., Bahtiar, R. S., & Pratiwi, D. E. (2020). Dampak Penggunaan Gadget terhadap Kemampuan Interaksi Anak Sekolah Dasar pada Situasi Pandemi Covid-19’. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(02), 14.

Daulay, Haidar. (2012). Sejarah Pertumbuhan dan Pembaruan Pendidikan Islam di Indonesia. Jakarta: PT Kencana prenada media group.

Dewi, N. P., Fadilah, N., & Rahma, S. (2020). Problematika Pembelajaran Untuk Anak Berkebutuhan Khusus Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Sekolah Inklusi Dan. Jurnal Pendidikan Inklusi, 4(1), 1–10.

Gadinasyin, V. P. (2014). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Menabung (Studi Pada Kalangan Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia). Bandung: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Haidar. (2012). Sejarah Pertumbuhan dan Pembaruan Pendidikan Islam di Indonesia. Jakarta: PT Kencana prenada media group.

Handarini, Ika, O., & Wulandari Siti Sri. (2018). Daring to draw causal claims from non-randomized studies of primary care interventions. Family Practice, 35(5), 639–643.

https://difabel.tempo.co/read/1390758/tips-buat-penyandang-disabilitas-netra-berinvestasi-di-pasar-modal (diakses 11 Desember 2022)

https://www.ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/siaran-pers/Pages/Edukasi-Disabilitas.aspx (diakses 11 Desember 2022)

https://www.kemenpppa.go.id/index.php/page/read/29/4144/tingkatkan-akses-keuangan-dan-digital-bagi-perempuan-kemenpppa-bersama-women-s-world-banking-luncurkan-koalisi-inklusi-keuangan-digital-perempuan (diakses 12 Desember 2022)

https://www.kemhan.go.id/pusrehab/2016/11/24/artikel-kebijakan-penyandang-disabilitas.html (diakses 12 desember 2022)

Husna, F., Yunus, N. R., & Gunawan, A. (2019). Hak Mendapatkan Pendidikan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Dimensi PolitikHukum Pendidikan. Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I., 6(2), 207–228.

Keumala, C. R.N (2016). Pengaruh Konsep Desain Universal Terhadap Tingkat Kemandirian Disabilitas : Studi Kasus Masjid UIN Su- nan Kalijaga dan Masjid Kampus Univer sitas Gadjah Mada. INKLUSI: Journal of Disability Studies, III, 19-39.

Kurniasari, E. (2015). Teknik Upper Hand , Lower Hand , dan Trailling Terhadap Kemampuan Mobilitas Anak Tunanetra Di Slb A. Jurnal Pendidilkan Khusus, 1–7.

Luthfiana, Y; W. Lestari. (2012). Orang Kolok dan Orang Inget: Studi Kasus tentang Inklusi Sosial Disabilitas Ketulian dan Penanga- nan Kesehatan Indera di Desa Bengkala Buleleng, Bali. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan, Vol 15(4)

Sabri, M. F & MacDonald, M. (2010). Savings behaviour and financial problems among college students: The role of financial literacy in Malaysia. Cross Cultural Communication, volume 6 no 3.

Sinulingga, I. N. (2015). Keindahan dalam Disabilitas: Sebuah Konstruksi Teologi Dis-abilitas Intelektual. Indonesian Journal of Theology, 35-60.

Terayanti, Y. A. (2020). Pengaruh Pembelajaran Pada Anak Berkebutuhan. Jurnal Pendidikan Inklusi.

Tirta, Susanto, & Atika. (2013) .Pengembangan alat peraga Matematika Berbasis Audio pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Segitiga untuk Siswa Tunanetra SLB TPA Jember. Universitas Jember: Kadikma, 4(1): 103- 114.

Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1997 tentang Penyandang Cacat

Undang – Undang No.8 Tahun 2016 Tentang Penyandang Disabilitas

Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2011 Tentang Pengesahan Hak- HakPenyandang Disabilitas. (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011107, Tamabahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5251)




DOI: http://dx.doi.org/10.35914/tomaega.v6i3.1812

Refbacks



Copyright (c) 2023 Putu Putri Prawitasari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Published by:

LPPM Universitas Andi Djemma, (P-ISSN: 2622-6332/ E-ISSN: 2622-6340),

Email: tomaega.unanda@gmail.com/ CP: 082188150380


TERINDEKS BY:


Crossref logodimensions.png 

 Creative Commons License
To Maega is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.