Pengaruh E-Commerce terhadap Pendapatan UMKM yang Bermitra Gojek dalam Masa Pandemi Covid-19 di Kota Makassar
DOI:
https://doi.org/10.35914/jemma.v6i1.1659Kata Kunci:
E Commerce, Gojek, UMKMAbstrak
E-Commerce merupakan salah satu alternative yang dapat meningkatkan pendapatam UMKM di era pandemic Covid-19, di mana dalam penelitian ini menggunakan Penelitian tentang bagaimana e-commerce mempengaruhi pendapatan UMKM sebenarnya sudah banyak dilakukan, namun pada kondisi dua tahun belakangan. Metode penelitian menggunakan metode analisis regresi sederhana dimulai dari teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan jenis purposive sampling didapat sebanyak 100 sampel UMKM yang menggunakan e-commerce dalam keseharian transaksinya. Kegiatan penelitian ini dilakukan pada tahun 2022 dengan beberapa tahapan penelitian mulai dari pembuatan proposal, pengumpulan bahan penelitian, wawancara langsung dengan responden penelitian, mengolah data dan  membuat intrepretasi, hasil penelitian ini menemukan bahwa Pengaruh e-commerce dalam hal ini Interface (antar muka), Navigation (Navigasi), Content (Isi) dan Technikal (Teknis) berpengaruh positif dan signifikan terhadap peninmgkatan pendapatan pada UMKM di Kota Makassar sedangkan Reliability (Keandalan) berpengaruh positif akan tetapi tidak signifikan terhadap peningkatan pendapatan pada UMKM di Kota Makassar.ÂReferensi
Alfonsius, A. (2020). Pelayanan Transportasi Online Di Era New Normal. JAM Innovations, Vol 4 No 2. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.19166/ami.v4i2.395
Ikhsan, M., & Hasan, M. (2020). Analisis Dampak Penggunaan E-Commerce dalam Meningkatkan Omzet Penjualan Usaha Mikro Kecil Menengah di Kota Makassar. Journal of Economic Education and Enterpreneurship Studies.
Karagozoglu, N., & Lindell, M. (2004). Electronic commerce strategy, operations, and performance in small and medium-sized enterprises. Journal of Small Business and Enterprise Development. https://doi.org/DOI:10.1108/14626000410551555
Maryama, S. (2013). Penerapan E-Commerce Dalam Meningkatkan Daya Saing Utama. Jurnal Liquidity, Vol 2 No 1.
Nurlinda, & Fathimah, V. (2019). Determinan Adopsi E-Commerce dan Dampaknya Pada Kinerja Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). JURNAL RISET AKUNTANSI DAN KEUANGAN, Vol.7 | No.
Rianty, M., & Rahayu, P. F. (2021). Pengaruh E-Commerce Terhadap Pendapatan UMKM Yang Bermitra Gojek Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, Vol. 16, N, Hal. 153-167.
Setyorini, D., Nurhayaty, E., & Rosmita, R. (2019). PENGARUH TRANSAKSI ONLINE (e-Commerce) TERHADAP PENINGKATAN LABA UMKM (Studi Kasus UMKM Pengolahan Besi Ciampea Bogor Jawa Barat). Jurnal Mitra Manajemen, Vol 3 No 5. https://doi.org/https://doi.org/10.52160/ejmm.v3i5.228
Sevtian, F. I. (2011). Pengaruh E- commerce Terhadap Tingkat Volume Penjualan Sandal Kelom Geulis Di CV Kelomgeulis Tasikmalaya. Skripsi.
Siregar, S. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. PT Fajar Interpratama Mandiri.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Penulis yang menerbitkan pada JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting untuk publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi (menyalin dan mendistribusikan kembali materi dalam media atau format apa pun) dan beradaptasi (mencampur) , mentransformasikan, dan membangun di atas bahan) karya untuk tujuan apa pun,
- Penulis dapat membuat perjanjian kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal, yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya di JEMMA | Journal of Economic, Management and Accounting
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.