Sistem Informasi Pemetaan Lokasi Nasabah Koperasi Simpan Pinjam Manurung Luwu Di Kota Palopo

Authors

  • Afandy A Universitas Andi Djemma
  • Mukramin Mukramin Universitas Andi Djemma
  • Budiawan Sulaeman Universitas Andi Djemma
  • Vaira Indah Wahyuni Universitas Andi Djemma

Keywords:

Pemataan Lokasi, KSP Manurung, Website, Waterfall, Black Box, Xampp

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem informasi pemetaan lokasi nasabah pada Koperasi Simpan Pinjam Manurung di Kota Palopo. Penelitian menggunakan metode waterfall dalam pengembangannya dan Unified Modeling Language (UML) untuk perancangannya, mencakup use case, activity, dan sequence diagram. Sistem diimplementasikan menggunakan XAMPP sebagai web server dan MySQL sebagai basis data. Pengujian dilakukan dengan metode black-box. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem berhasil dibangun dan dapat membantu memetakan lokasi nasabah secara efektif.

Published

2025-05-15

Issue

Section

Articles